KOTAMOBAGU BOLMONGPOST.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) saat ini terus berupaya memaksimalkan pembangunan infrastruktur disegala bidang. seperti Infrastruktur sektor pertanian menjadi juga saat ini menjadi salah satu target untuk terus di maksimalkan oleh Pemkot saat ini, hal itu dibuktikan dengan Sejumlah program dan kegiatan yang tujuannya meningkatkan produktifitas hasil pertanian yang terus digiatkan.
Pihaknya terus berupaya meningkatkan kualitas infrastruktur pertanian. “Irigasi, akses jalan masuk perkebunan dan infrastruktur lainnya agar terus digenjot. Semua itu bermuara pada peningaktan kesejahteraan masyarakat,” Jelas Tatong pada sejumlah awak media (28/9).