Tekan Tingkat Kecelakaan Satlantas Polres Bolmong Gelar Oprasi Patuh Samrat 2016

BOLMONGPOST.COM, KOTAMOBAGU – Demi menekan tingkat terjadinya kecelakaan di daerah Bolaang Mongondow Raya (BMR), Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Bolaang Mongondow mengelar oprasi patuh tahun 2016. Oprasi yang di gelar dari tanggal 14 mei hingga 29 mei mendatang itu, dilaksanakan untuk menciptakan Keamanan  keselamatan ketertiban dan kelancaran lalulintas (Kamseltib Car  Lantas). Hal demilkian di sampaiakan oleh Kepala satuan lalulintas (Kasat Lantas) polres Bolmong, AKP. Romel Pontoh SIP pada bolmong post dalam wawancara singkat di ruang kerjanya.

“Oprasi Patuh kami gelar mulai dari tanggal 14 kemarin, dan akan di laksanakan hingga  tanggal 29 mendatang. Oprasi ini di gelar demi menekan tingkat terjadinya kecelakaan di jalan raya, serta menyasar seluruh para pelangar lalulintas, demi terciptanya masyarakat yang taat akan undang undang lalulintas serta keselamatan masyarakat Bolaang Mongondow Raya”ujar Pontoh

Lanjutnya lagi, selang dua hari  oprasi ini di gelar satuan lalulintas sudah berhasil menyasar dan memberikan pembinaan kepada masyarakat yang kedapatan telah melangar aturan lalulintas.

“Dua hari kegiatan di gelar kami sudah mengamankan 50 pengendara  yang terjaring dalam oprasi patuh  karena telah melanggar undang undang lalulintas. Oleh sebab itu Pontoh pun menghimbau kepada masyarakat agar kiranya dapat selalu tertib berlalulintas serta terus mematuhi undang undang lalulintas demi keselamatan berasama. Tutup Romel. (SP)

Komentar Facebook

Komentar

Baca Juga

Weny Gaib Sambut Langsung Kunjungan Kepala BPK RI Perwakilan Sulut

BOLMONG POST- Walikota Kotamobagu dr Weny Gaib Sp.M, Jumat 7 Maret 2025 siang tadi, menerima …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *