Tahlis Galang Resmi Lantik Pengurus Serta Anggota BPSK

BOLMONGPOST.COM,KOTAMOBAGU –  Tahlis Gallang SIP MM,selaku sekertaris (Sekot) kotamobagu  resmi melantik dan mengambil sumpah Pengurus serta anggota Badan Perlindungan Sengketa Konsumen (BPSK) Kota Kotamobagu, yang dilaksanakan di Ruang Rapat Bappeda Lantai II SKPD Kotamobagu. Rabu (03/08/2016) siang tadi. dalam kegiatn tersebut Sekot menyampaikan  “Terbentuknya BPSK untuk menampung Keluhan – keluhan dari konsumen yang telah merasa  dirugikan oleh pelaku –pelaku usaha maupun yang bergerak dibidang perusahaan.Bagi konsumen yang dirugikan silakan dilaporkan ke BPSK,” Ujar Galang

Lanjutnya lagi, “Sebanyak sembilan anggota BPSK yang terdiri atas unsur pemerintah, unsur konsumen, serta unsur pelaku usaha,telah dilantik, ” telah dilantik. tutupnya (*)

 

Komentar Facebook

Komentar

Baca Juga

Bongkar Judi Sabung Ayam, Polres Bolmong Amankan 10 Warga Beserta Barang Bukti

BOLMONG POST- Kepolisian Resor Bolaang Mongondow (Polres Bolmong) berhasil membongkar praktik perjudian sabung ayam pisau …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *