KOTAMOBAGU- 5 sekolah yang ada di kotamobagu mendaptakan bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk fisik, pada tahun anggaran 2023 berjumlah kurang lebih empat miliar rupiah, yang terdiri dari beberapa item pekerjaan. Ada pun, rehabilitasi gedung Ruangan Kelas Belajar (RKB) ada juga bangunan baru hingga rungan tempat bermain Anak Anak di Tingkat Taman Kanak Kanak.
“Lima sekolah tersebut yakni SMP N 8,SDN Pontodon,SD Cristiregis,TK Aruman dan Mekar Sari Mongkonai,” kata kepala dinas pendidikian Aljufi Ngandu Kamis (20/7).
Ngandu mengatakan, satu SMP, dua SD, dan dua TK ini yang mendapat bantuan Anggaran Dana Alokasi Kusus(DAK)Tahun 2023 ini, dan kami melakukan monitoring sekolah yang menerimah DAK Fisik tersebut rata rata fisik suda di atas 20 %. Serta mereka baru menerimah tahap satu pencairan pada Bulan Juni 2023 bulan lalu.
“Bahkan ada sekolah, yang sudah melampawi anggaran tahap satu dengan fisik suda 30% untuk anggaran tahap satu besaranya sejumlah 25% dari pagu anggaran yang di terimah masing masing sekola dan taman kanak kanak yang menerimah DAK tersebut, serta jaga kwalitas perkerjaam tepat waktu dan kwalitas bahan yang ada di dalam petunjuk teknis dan petunjuk pelaksanaan. Ini uang negara dan di gunakan untuk peninglkatan proses belajar mengajar pasi pada kahir tahun anggaran akan di periksa pengunaan keunganya dan kwalitas pelerjaan,”ujarnya. (*)